Minggu, 08 Mei 2011

Artav Internet Security 2.5 | Anti Virus Indonesia

Assalamu alaikum Wr. Wb.
Pastinya sobat uda gak asing lagi khan dengan antivirus yang satu ini, yang merupakan terobosan terbaru di Indonesia. Yupz... Artav merupakan antivirus yang dibuat oleh anak Indonesia yang saat ini masih duduk di bangku Sekolah Menengah Pertama (SMP). Antivirus ini cukup handal digunakan untuk menagkal virus yang berkeliaran di dalam negeri (lokal), antivirus ini masih dalam tahap pengembangan yang tentunya masih jauh dari kesempurnaan.
Tapi saya sebagai warga negara Indonesia yang peduli akan kemajuan teknologi di Indonesia ikut mendukung dan berpartisipasi mengembangkan antivirus ini lewat mengiklankannya dan memberitahukannya kepada orang banyak termasuk kepada semua pengunjung setia blog saya ini dan tentunya sahabat blogger sekalian. Sebelumnya saya sudah pernah share antivirus yang juga hasil karya anak Indonesia yaitu Blade Virus Scanner selain Smadav
 
Semoga bermanfaat, salam

Wassalam . . .

LINK JEJARING SOSIAL

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More